Rabu, 27 September 2017


VISI, MISI, TUJUAN TK AISYIYAH BUSTANUL ATHFAL CEPORAN
Visi
”Sebagai wadah yang nyaman dan menyenangkan bagi anak untuk mengembangkan semua potensi yang dimiliki anak hingga tercipta anak Indonesia yang cerdas, kreatif, berkarakter kuat dan berperilaku islami”











Misi
a.  Menegakkan, melanjutkan dan menyebarkan risalah Rasulullah Saw  dalam mencetak generasi insan kamil  dengan memanamkan aqidah Islam dan akhlakul karimah
b. Membimbing anak untuk selalu bersemangat dalam mencari ilmu, beribadah dan berusaha
c.  Membiasakan anak untuk selalu aktif, kreatif dan percaya diri serta memiliki kepekaan sosial dan memcintai lingkungan








Tujuan
a.  Menanamkan  nilai-nilai Islami dalam membangun karakter anak sehingga menjadi dasar dan pedoman  dalam menempuh kehidupannya .
b. Mengembangkan semua potensi kecerdasan  yang dimiliki anak sesuai bakat,minat dan kemampuan sebagai bekal kehidupan pribadi,  masyarakat dan negara
c.       Mempersiapkan anak untuk menerima dan menempuh jenjang pendidikan dasar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar